Jumat, 04 Mei 2012

Dimasa Depan Rumah Bukan Dibangun Tapi Dicetak !

posted by: Dunia Andromeda
Alat pencetak Rumah
Teknologi printer 3D sepertinya akan segera memasuki babak baru. Setelah beberapa waktu lalu berhasil digunakan untuk membuat toruan bagian tubuh manusia, sepertinya kali ini akan bergerak untuk membuat sesuatu yang jauh lebih besar. Apa itu???

Seorang desainer yang bernama Sebastian Bertram mengambil resiko besar untuk mengaplikasikan teknologi printer 3D ini kedalam pembuatan gedung. Dengan mengkreasikan sebuah alat yang disebut Contour, Sebastian bermaksud untuk membantu dalam memenuhi kebutuhan pembuatan rumah dengan metodeaconstruction yang menggabungkan produksi industri dengan teknik prototipe.

Contours akan membangun lapisan demi lapisan rumah menggunakan beton yang cepat kering. Dikatakan, proses pembangunan sebuah rumah hanya akan memakan waktu sekitar beberapa minggu saja. Ini jauh lebih cepat dibandingkan dengan pembuatan rumah menggunakan tenaga manusia. Dengan begini kebutuhan penduduk akan rumah bisa dengan cepat terpenuhi.


Untuk lebih jelasnya dalam melihat step by step proses pembuatan rumah dengan menggunakan model 3D printer ini, anda bisa melihatnya pada video di bawah ini!!!
Alat pencetak Rumah
Alat pencetak Rumah


Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...