Minggu, 05 Mei 2013

Tradisi Tahunan Permen Cone Di Jerman

posted by: Dunia Andromeda
Tradisi Permen cone Di Jerman
Tiap akhir liburan musim panas, anak-anak di Jerman bersuka cita dengan memegang Schultuten-nya. Schultuten adalah semacam perayaan Permen Cone Raksasa di Jerman selesai liburan musim panas.
Seperti halnya di Amerika ada tradisi Halloween yang meminta permen ke setiap rumah di komplek. Bedanya pada tradisi ini, permen cone raksasa disediakan oleh guru, kadang-kadang di gantung di dalam kelas lalu permen cone dibagikan kepada setiap murid-murid.
Tradisi ini dimulai sekitar tahun 1810, dimana perayaan ini adalah penyambutan murid-murid yang masuk sekolah setelah liburan musim panas. Hingga akhirnya tradisi ini dilakukan sampai sekarang ini. Berikut foto-foto kegembiraan anak-anak memulai sekolah setelah liburan musim panas.
permen cone
permen cone2
permen cone 3
permen cone 4
permen cone
candy cone
candy cone

Sumber:Germany.Info


Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...