Senin, 29 April 2013

Rekaman Lensa : Pameran Pernikahan Sesama Jenis Pertama Di Perancis

posted by: Dunia Andromeda
Pameran pernikahan Sesama Jenis Paris 27 April 2013
Pemerintah Perancis mengesahkan undang-undang yang melegalkan pernikahan sesama jenis pada tanggal 23 April 2013 oleh Majelis Rakyat. Undang-undang kontroversial ini sudah lama dirancang dan diusulkan oleh PM Perancis, Francois Hollande yang juga kontroversial.
Empat hari setelah pemerintah Perancis mengesahkan undang-undang tersebut, yaitu pada 27 April 2013 diadakan pameran pernikahan sesama jenis yang pertama di negara tersebut di kota Paris.

Inilah rekaman lensa pameran pernikahan tersebut:
Pernikahan sesama jenis
Kue pengantin raksasa dan bidak catur raksasa ikut dipamerkan

Pasangan gay
Pasangan gay Hakan Steenberg (Swedia) dan Udi Tzvieli (Israel) mengunjungi pameran pernikahan sesama jenis ini

Pameran Pernikahan Sesama Jenis
Patung kecil pasangan lesbian

Pameran Pernikahan Sesama Jenis, Paris
Seorang pengunjung asyik memainkan ponselnya. Lihatlah cara dia memegang ponsel tersebut, begitu gemulai.

Pameran pernikahan gay
Fotografer yang menawarkan jasa fotografi pernikahan sejenis juga membuka stand-nya

Cincin pernikahan sejenis
Stand yang menjual cincin bagi pernikahan sesama jenis

Pameran pernikahan Sesama Jenis Paris 27 April 2013
Pasangan gay sedang melihat-lihat stand yang menawarkan jas pernikahan

Betapa kontroversial dan salah kaprahnya undang-undang yang dibuat dengan alasan menghargai Hak Asasi Manusia.

(Yahoo, Metro)


Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...