Selasa, 30 April 2013

Mengenaskan ! Stuntman India Tewas Saat Berusaha Memecahkan Rekor Dunia

posted by: Dunia Andromeda
Mengenaskan Stuntman India Tewas Saat Berusaha Memecahkan Rekor Dunia
Seorang stundman meninggal dunia kemarin dalam usahanya untuk memecahkan rekor dunia untuk menyeberangi sungai dengan bergelantungan menggunakan kawat dan rambutnya saja yang menahannya agar tidak jatuh.
Sailendra Nath Roy setelah setengah jalan melakukan aksinya tersebut rambutnya tersangkut dalam roda tali dan ia pun tergantung di udara selama 25 menit.
Sementara berusaha untuk membebaskan dirinya tiba-tiba dia dicurigai mengalami serangan jantung dan meninggal dunia.

Mr Roy adalah seorang pemegang rekor dunia dimana dia bisa bergelantungan di zip tali terjauh, jadi biasanya kita melakukan outbond bergelantungan memakai pakai tali beda dengan Mr Roy, dia memakai rambutnya.

Sekitar 1.000 orang menyaksikan aksinya tersebut di atas sungai Teesta di Darjeeling ketika kecelakaan itu terjadi, daerah tersebut ysng dijadikan tempat untuk memecahkan rekor dunia ini memiliki ketinggian 10.000 kaki di atas permukaan laut.

Media lokal mengatakan ia mengalami serangan jantung besar. Tim penyelamat membawanya turun dari jembatan Coronation sekitar 45 menit kemudian.

Ia dibawa ke rumah sakit terdekat  tapi dinyatakan meninggal saat di perjalanan ke RS. Penonton mengatakan awalnya tidak menyadari kalau Mr Roy berada dalam kesulitan karena sorak-sorai  dari para penonton.

Stuntman telah memecahkan beberapa Guinness rekor dunia diantaranya menarik kendaraan dengan rambutnya, yang menarik perhatian dunia adalah tahun lalu ketika ia menarik kereta api 42 ton sepanjang  2.5 meter.

Pada tahun 2011 ia melakukan perjalanan 270 ft pada kawat zip, yang hanya menahan memakai  rambutnya saja.
 
• Stuntman Sailendra Nath Roy, digambarkan pada slide sebelum ia meninggal, menderita serangan jantung setelah rambutnya terjebak di roda tali.

• kerumunan sekitar 1.000 melihat Roy mati ketika ia berusaha melakukan aksi stunt nya di atas Sungai Teesta di Darjeeling

• Mr Roy menjadi berita utama ketika ia menarik 42 ton 'kereta api' 2.5 meter dengan hanya menggunakan rambut ekor kuda nya

Berikut Video Detik-Detik Kematiannya



Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...